Monday, June 08, 2009

Windows Blind 5.5 Enhance : Solusi Merubah Tampilan Xp Menjadi Vista



 










Cara install Windows Blind 5.5 + Patch :
· Install program
· Setelah selesai, maka akan keluar jendela aktivasi, cancel saja
· Tekan Ctrl+Alt+Delete, pilih “process”, cari dan klik WBINST~1.EXE, tekan “End Process”
· Copy, paste, dan apply “WB5.5e Patch” di directory stardock ( i.e. C:\Program files\Stardock\Object Desktop\WindowBlinds\)
· Reboot
Karena di dalam Windows Blind 5.5 belum ada skin Vista, maka anda harus mendownloadnya dahulu. Contoh yang saya pakai adalah “Vista_Ultimate_Aero_Glass_by_blingboy31”.
Setelah di download :
· Ekstrak di sembarang folder,
· Buka Windows Blind, klik Add Skin, cari hasil ekstrak-an anda dan pilih “Aero Style Glass.wba”
· Klik “Apply This Skin” now
Sekarang tampilan Windows anda sudah mirip dengan Windows Vista lengkap dengan efek Glassnya. Agar lebih mirip lagi, ikuti trik sederhana berikut :
· Klik kanan Desktop, klik “Properties”
· Klik “Appearance”,” Advanced”, “ Other advanced controls”
· Pada bagian Item, pilih Icon
· Gantilah size dengan angka 48 (atau sembarang), atur juga Icon spacingnya (Horizontal dan Vertikal) agar tidak terlalu rapat
Lihat hasilnya, icon anda tampak lebih besar dan mirip Windows Vista
Untuk hasil akhir, anda bisa menambah Vista Sidebar serta Vista Start Menu agar lebih menarik lagi. Jangan lupa juga dengan Wallpapernya.
Kelebihan Windows Blind ini antara lain :
· Ringan
· Jika anda akan memakai Vista Transformation Pack seri 6 ke atas, terutama versi 9, memang tampilannya akan lebih mirip dibanding Windows Blind, tapi apabila ingin mendapatkan efek glassnya maka ram minimal adalah 512. Padahal saya sendiri memakai 2×256mb(bukan dual channel) DDR400, tapi oleh VTPnya sendiri hanya terdetek 510, akhirnya efek glassnya g bisa.
· Karena Windows Blind merupakan aplikasi Desktop Enhancement untuk windows, maka jika anda bosan bisa menambah koleksi skin dari internet

0 comments:

Post a Comment

You Comment, I Give 1 Backlink
Please fill comment box below..